715 views

SMPN 1 RAWALO RAYAKAN HUT KE-39 Untuk Pertama Kali Pasca Covid-19

BANYUMAS-LH: Setelah Pandemi Covid-19, ini untuk pertama kali SMPN 1 Rawalo Kabupaten Banyumas kembali merayakan Hari Ulang Tahun (HUT) yakni HUT yang ke 39.

Perayaan HUT ini dilaksankan pada Senin (07/11/2022) dengan kegiatan mengadakan acara festival antara lain syukuran Potong tumpeng, karnaval, serta pentas seni tarian budaya dari semua propinsi. Acara diikuti 714 Siswa Siswi. Tampak hadir juga para alumni.

Acara dilanjutkan dengan acara sosial berupa pembagian bansos khusunya buat Warga Desa Menganti kecamatan Rawalo Kabupaten Banyumas Jateng.

Seluruh sesi acara berjalan dengan lancer, tertib, dan aman. hal ini berkat partisipasi dari semua peserta didik dan dukungan dr kepala sekolah Sri Mardiani W., SPd, guru dan karyawan. Tentunya, juga tidak lepas dari seluruh apparatus desa setempat, pihak polsek rawalo dan koramil rawalo yang turut berpartisipasi aktif mengamankan acara tersebut. (Taufik)eo Ter

VIDEO TERKAIT :

 

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan.