753 views

Muspika Tamalandrea Kota Makassar Lakukan Swiping dan Penertiban Penggunaan Masker

MAKASSAR-LH: Swiping Penertiban Masker di Jl Perintis Kacamatan Tamalandrea Kota Makassar pada hari ini Kamis (13/08/2020-Red) tgl (13 Agustus) dimulai Pukul 08.00 WITA. Acara ini dihadiri oleh Camat, Danramil, serta Kapolsek Tamalandrea beserta seluruh jajarannya.

Sebelum melaksanakan operasi, Camat yang didampingi Danramil dan Kapolsek mengadakan Apel bersama di Lapangan Kantor Camat Tamalandrea. Muspika ini sepakat untuk melakukan Swiping Penggunaan Masker kepada masyarakat. Bagi yang terjaring operasi ini akan dikenakan sanksi berupa Push-Up dan Skot-jam. Hal ini bertujuan untuk menciptakan efek jera agar masyarakat selalu mengikuti Protokol Kesehatan yang ditentukan Pemerintah. (Djoholi/Red)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan.